Senin, 17 Juli 2017

Menjawab Pertanyaan dari Akun Bambang Susilo (6)

Akun Bambang Susilo (BS) pada artikel "Agama Islam yang Paling Benar, Ini Buktinya!" memaksakan pendapatnya bahwa Al-Qur’an adalah karangan Nabi Muhammad shallallahu ‘alaihi wasallam. Padahal bukti-bukti dan penjelasan ilmiah sudah dijelaskan dalam artikel sebelumnya. Berikut kutipan pertanyaannya:

BS: 
11. Apa / Mana BUKTI2 Kebenaran Kenabian muhamad yg SYAH , yg BUKAN DUSTA & BUAL ? YG BUKAN PENGAKUAN SENDIRI (Dalam kitab karangan nya sendiri)!!! Kalau TIDAK ADA, APAKAH MASUK AKAL anda mempercayainya sbg nabi dan alquran sbg kitab suci??? 

Senin, 10 Juli 2017

Menjawab Pertanyaan dari Akun Bambang Susilo (5)

Kali ini akun Bambang Susilo (BS) menunjukkan ketidakyakinannya dengan Alkitab-nya sendiri.
Pertanyaan dan komentar BS selengkapnya bisa dilihat dalam artikel berjudul "Agama Islam yang Paling Benar, Ini Buktinya!"

Karena penjelasannya cukup panjang, saya akan menjawab pertanyaan yang ke-10 saja.

BS: 
10. Mana Pengakuan dari Alkitab utk muhamad? dan utk alquran? 

Penjelasan saya:

Banyak sekali ayat dalam Alkitab yang menjelaskan tentang tanda-tanda nabi berikutnya yang akan datang setelah Nabi 'Isa 'alaihissalam. Coba perhatikan dengan baik ayat-ayat berikut ini:

Senin, 03 Juli 2017

Menjawab Pertanyaan dari Akun Bambang Susilo (4)

Masih melanjutkan penjelasan buat pertanyaan dari akun Bambang Susilo (BS). Kali ini tentang khitan (sunat) dan jilbab. Komentar BS selengkapnya bisa dilihat dalam artikel berjudul "Agama Islam yang Paling Benar, Ini Buktinya!"  
BS: 
9. MANA AYAT quran yg memerintahkan: SUNAT utk pria dan pakai Jilbab utk menutupi RAMBUT KEPALA wanita? Tunjukkanlah juga Bukti ayat: muhamad sudah di Sunat!